Lewati ke konten utama

Kenapa Saya Tidak Bisa Menemukan Podcast Saya Di Platform Streaming Podcast?

Rooney Chu avatar
Ditulis oleh Rooney Chu
Diperbarui lebih dari 3 minggu yang lalu

Q: Saya sudah menyelesaikan proses pengunggahan dan distribusi, namun kenapa ya masih belum bisa menemukan Podcast saya di platform streaming podcast?

Umumnya, dibutuhkan 2-3 hari untuk podcast Anda dapat muncul di laman pencarian setelah episode pertama Podcast berhasil diunggah, di distribusikan, dan lolos tahap review awal.

Jadi setelah kamu mendapatkan email verifikasi dari Firstory & Platform Streaming terkait bahwa proses distribusi telah berhasil, namun masih belum bisa menemukan podcast Anda di halaman pencarian platform yang kamu distribusikan. Mohon untuk menunggu 2-3 hari terlebih dahulu.

Jika Anda sudah menunggu namun podcast Anda masih belum bisa ditemukan di halaman pencarian, Anda bisa menghubungi layanan pengguna Firstory melalui tombol chatbox (di sebelah kanan bawah layar)

Apakah pertanyaan Anda terjawab?